Minggu, 19 April 2009

Kesehatan Pria: Tips Menjaga Tulang Tetap Kuat dan Sehat

Lebih dari kalsium dimasukkan ke dalam resep makanan untuk menguatkan tulang; olahraga yang benar dan sesuai diperlukan sebagai pelengkap membentuk dan mempertahankan kekuatan tulang. sebuah penelitian yang dipublikasikan dalam jurnal bernama Journal of Strength and Conditioning Research menemukan bahwa antara berlari, bersepeda, dan latihan beban, berlari adalah yang terbaik dalam meningkatkan massa tulang pada laki-laki.

Osteoporosis tidak hanya untuk wanita.

Sementara kebanyakan orang mungkin menggambarkan image seorang wanita ketika mereka berpikir tentang osteoporosis, padahal penyakit ini juga mempengaruhi atau terjadi pada pria. Meskipun resiko pada pria kemungkinannya lebih kecil untuk menderita osteoporosis daripada wanita, pria cenderung lebih mahal biaya perawatannya setelah mengalami osteoporosis yang berhubungan dengan patah tulang daripada osteoporosis yang terjadi pada wanita.

banyak faktor resiko yang menjadi sebab berkembangnya osteoporosis yang tidak dapat diubah, seperti faktor keturunan, ras, dan bentuk tubuh ( kurus/tipis, kerangka dan bentuk tubuh yang lebih tipis/ramping mempunyai resiko yang lebih tinggi). Beberapa faktor resiko osteoporosis lainnya dapat diubah, seperti jumlah alkohol yang dikonsumsi (lebih sedikit lebih baik), kebiasaan merokok atau tidak. Sebagai tambahan dapatkan cukup vitamin D dan kalsium, berolahraga teratur tiap hari adalah faktor kunci pencegahan osteoporosis.

Larilah untuk tulang-tulang anda.

Para pria usia antara 19 dan 45 tahun telah diberi perlakuan dengan sedikitnya 7 jam bersepeda, berlari, atau latihan beban per minggu selama dua tahun terakhir. Ciri-ciri darah dari tulang sehat dan scan dan pengamatan pada tulang dilakukan untuk menentukan densitas/kepadatan tulang mereka serta menilai pembentukan tulang dalam tubuh mereka.

latihan beban/daya tahan dan berlari keduanya meningkatkan massa tulang pada pria dibandingkan dengan bersepeda, dengan berlari mengarahkan pemadatan untuk efek-efek yang paling positif pada densitas tulang. "Dari sebuah perspektif praktis, hasil dari penelitian yang dilakukan saat itu mendukung anjuran olahraga dari olahraga daya tahan dari sudut pandang latihan beban, aktifitas-aktifitas yang mengikutsertakan jumping/melompat, dan latihan beban dimana target latihan adalah semua kelompok otot utama guna pemeliharaan massa tulang," seperti bersepeda, berenang, atau mendayung, sebaiknya dianjurkan untuk menambahkan aktifitas-aktifitas yang menguatkan tulang seperti latihan beban.

Diet/makan yang benar untuk kesehatan dan kekuatan tulang-tulang anda.

konsumsi Nutrisi yang baik membantu tulang terbentuk dengan benar dan tetap sehat semasa hidup. Selalu gunakan tips berikut ini ketika makan guna kesehatan tulang:
  1. Batasi konsumsi kafein-Pilihlah miuman yang bebas atau rendah kafein untuk mencegah larutnya/hilangnya kalsium dari tulang.
  2. Produk pengganti Kalsium. Susu bukanlah satu-satunya sumber untuk emndapatkan kalsium. Cobalah untuk menambahkan beberapa makanan sebagai sumber ekstra dari kalsium seperti bok Choy (kol Cina-lihat produk) almonds (Almonds adalah hewan non-makanan yang kaya kalsium), tofu atau tahu, dan brokoli guna menaikkan intake kalsium selain dari susu.
  3. Cobalah beberapa lemon segar atau juz/sari/air jeruk nipis pada menu makanan anda, ini bermanfaat dalam menghentikan kehilangan kalsium tulang lebih banyak.
  4. Bantu dengan vitamin D guna penyerapan kalsium. Sedikitnya 10 menit, 3 kali dalam seminggu dari sebagian anggota tubuh kita yang terkena paparan sinar matahari pagi dapat meningkatkan pemasukkan vitamin D ke dalam tubuh. The American Academy of Dermatology menganjurkan dan lebih menyukai pemakaian suplemen vitamin D daripada paparan sinar matahari untuk menaikkan kadar vitamin D, sebagian untuk menghindari meningkatnya resiko kanker kulit yang tidak perlu (produk vitamin d 1000 IU).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar